Tag: Kebijakan
-
Mempertanyakan Arah Kebijakan Perdagangan Ternak dan Produk Hewan
—
by
Sebagian di antara kita mungkin tidak mengira bahwa pemahaman terhadap putusan Mahkamah Konstitusi (MK) dalam uji perkara Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2009 tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan yang telah disampaikan ke publik pada 7 Februari 2017, bakal menjadi cukup rumit dan meninggalkan tanda tanya.